Botol Beling untuk Simpan ASI di Freezer

ASI (Air Susu Ibu) merupakan susu yang paling lengkap dan sangat dibutuhkan oleh bayi dalam masa pertumbuhan tahun pertama mereka.
Penyimpanan yang benar dapat memperpanjang umur ASI untuk dikonsumsi bayi Anda.
Penyimpanan menggunakan botol beling sehingga umur ASI menjadi panjang (6 bulan)
Klinik Laktasi saat ini sangat menganjurkan penyimpanan produksi ASI yang berlimpah dalam botol beling ASI, Klinik Laktasi Carolus bahkan menyediakan untuk dibeli botol beling penyimpan ASI.
Sayangnya Klinik tersebut hanya menyediakan satu (1) ukuran botol, yaitu 110cc.
Kami sempat hunting / melakukan pencarian untuk ukuran botol beling yang lebih besar dan hasilnya Kami dapat ukuran 200cc dan 250cc.
Botol ukuran 110cc sangat ideal jika konsumsi bayi sekali minum kurang dari 110cc, tetapi jika bayi membutuhkan lebih dari itu (kebanyakan) maka penyimpanan botol 110cc ini menjadi pemborosan tempat, karena bentuknya yang bulat sehingga tempat (space) antar botol semakin banyak yang terbuang.

Kumpulan jenis botol:


Ukuran 110cc (dijual di Klinik Laktasi Carolus)




Ukuran 200cc (tutup Plastik)




Ukuran 250cc (tutup Kaleng)




Jumlah yang Kami gunakan mencapai ratusan botol untuk masing@ ukuran.
Dan saat ini semuanya sudah disterilkan dan siap digunakan kembali bagi yang memerlukan (disarankan untuk melakukan sterilisasi kembali sebelum digunakan, bisa dengan cara direbus atau menggunakan alat khusus).

Kondisi masih sangat baik, maka Kami ingin menjual dengan harga:
Ukuran  110cc  Harga SOLD,
Ukuran  200cc  Harga Rp. 2500,-/botol, minimum 100 botol per pembelian
Ukuran  250cc  Harga Rp. 3000,-/botol, minimum 100 botol per pembelian

Silahkan hubungi Kami via
SMS  : 021-68636369
Email  : skm.kotawisata@gmail.com

KAMI BERBAHAGIA dengan BERKAT dari TUHAN yang MEMBERIKAN LIMPAHAN ASI


BERLIMPAHAN ASI - BULAN KE 1 (PERTAMA)




BERLIMPAHAN ASI - BULAN KE 2 (DUA)




BERLIMPAHAN ASI - BULAN KE 3 (TIGA)





Karena susah menemukan botol ASI beling, alternatif terakhir menggunakan bag plastik, dengan penyimpanan plastik, ketahanan ASI menurun hingga hanya bertahan 1 bulan saja (dengan kondisi beku dalam freezer.

THE END